Crontab atau penjadwalan digunakan untuk mengatur agar aplikasi di eksekusi pada waktu yang telah di set oleh user. Parameter konfigurasi cron adalah sbb :
* * * * * COMMAND
tanda * ke :
1. Menit ( 0 - 59 )
2. Jam ( 0 - 23 )
3. Tanggal ( 1 - 31 )
4. Bulan ( 1 - 12 )
5. Hari ( 0 - 6 )
hari 0 = minggu , 1 = senin, 2 = selasa ,...
Dalam implementasinya :
ale@ucok:-$ sudo crontab -e
5 * * * * CMD => akan dijalankan setiap 5 menit sekali ( 07:05, 08:05,:09:05, ... )
5 20 * * * CMD => akan dijalankan setiap pukul 20:05
* * 3 * * CMD => akan dijalankan setiap tanggal 3 (03-01-2010,03-02,2010,03-03-2010,...)
* * * * 1 CMD => akan dijalankan setiap hari senin
5 6,8,11 * * * CMD => akan dijalakan kan setiap pukul 06:05 , 08:05 , 11:05
* * * * 1,4,6 CMD => akan dijalankan setiap hari senin, kamis, sabtu
CONTOH :
5 1 * * 3 tar czf /opt/backup.tar.gz /home => Folder home akan dibackup ke /opt/backup.tar.gz setiap hari Rabu pada pukul 01:05
Semoga Bermanfaat
aLe aRdHo
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
mas, numpang nanya, bisa ga ya setting crontab tu satuan detik? setingan punya ane gini
muslim herman # crontab -l
# m h dom mon dow command
*/1 * * * * /usr/bin/php5 /var/www/ex/run.php
nah tu kan tiap 1 menit dijalankan, gimana ya supaya bisa misal 10/15 detik gitu
Bro, untuk satuan detik sepertinya harus bikin script sendiri, karena satuan terkecil di crontab adalah menit.
Posting Komentar